CANDI MIRIGAMBAR: JEJAK SEJARAH DI TULUNGAGUNG


 

SEJARAH, Candi Mirigambar adalah salah satu peninggalan bersejarah yang terletak di Desa Mirigambar, Kecamatan Sumbergempol, Kabupaten Tulungagung. Candi ini biasanya juga disebut sebagai Candi Angkling Dharmo yang diperkirakan dibangun pada masa Kerajaan Majapahit, sekitar abad ke-14 hingga 15 Masehi.

Kita juga sedikit berbincang dengan juru kunci bagaimana proses pemugaran dan restorasi untuk menjaga kelestariannya. Pemerintah dan masyarakat setempat bekerja sama untuk merawat dan menjaga situs bersejarah ini agar tetap lestari dan dapat dinikmati oleh generasi mendatang.

Umtuk lebih lengkapnya, kami menyajikan dalam video di channel kami MotoMideo Tulungagung.